Testi

Mulai kurasakan keraguan di hatiku Akan semua janjimu dahulu Saat ku menyadari, dalam diam, kau berubah Mungkinkah kau telah bosan padaku? Semua pertentangan yang kini sering terjadi Keegoan yang berakhir emosi Pernah aku mencoba mengajak untuk bicara Tetapi itu semua percuma Mungkin takdir telah tentukan Kau dan aku tak bisa bersama Sekuat apa pun bertahan Ku yakin itu 'kan sia-sia Tiada guna 'tuk diteruskan Jika memang sudah tak sejalan Mungkin baiknya akhiri saja Agar tiada di antara kita Yang s'makin terluka Semua pertentangan yang kini sering terjadi Keegoan yang berakhir emosi Pernah aku mencoba mengajak untuk bicara Tetapi itu semua percuma Mungkin takdir telah tentukan Kau dan aku tak bisa bersama Sekuat apa pun bertahan Ku yakin itu 'kan sia-sia Tiada guna 'tuk diteruskan Jika memang sudah tak sejalan Mungkin baiknya akhiri saja Agar tiada di antara kita Yang s'makin terluka
Writer(s): Wandi Bereun Lyrics powered by www.musixmatch.com
instagramSharePathic_arrow_out