크레딧
실연 아티스트
D’MASIV
실연자
작곡 및 작사
D’MASIV
작곡가
프로덕션 및 엔지니어링
Capung
프로듀서
Noey
프로듀서
가사
[Verse 1]
Tak sengaja aku
Menangkap tatapanmu
Kau menatap aku
Begitu penuh perasaan
[Verse 2]
Aku tahu kamu
Sudah punya kekasih
Ku tak tahu apa
Yang ada dalam fikiranmu
Perasaanmu terhadapku
[Chorus]
Tahukah kau yang selama ini
Yang menjadi khayalan di hidupku?
Namun harus ku pendam rasa ini
Karena kau kekasih sahabatku
Tak mungkin ku khianati itu
[Verse 3]
Teman makan teman
Tak ada dalam kamus hidupku
Walau ku tahu kau menaruh rasa kepadaku
Karena aku pun juga begitu
[Chorus]
Tahukah kau yang selama ini
Yang menjadi khayalan di hidupku?
Namun harus ku pendam rasa ini
Karena kau kekasih sahabatku
Tak mungkin ku khianati itu
[Chorus]
Tahukah kau yang selama ini
Yang menjadi khayalan di hidupku?
Namun harus ku pendam rasa ini
Karena kau kekasih sahabatku
[Chorus]
Tahukah kau yang selama ini
Yang menjadi khayalan di hidupku?
Namun harus ku pendam rasa ini
Karena kau kekasih sahabatku
Tak mungkin ku khianati itu
Written by: Rian d'Masiv

