Teledysk

Teledysk

Kredyty

PERFORMING ARTISTS
D’MASIV
D’MASIV
Performer
COMPOSITION & LYRICS
Nurul Damar Ramadhan
Nurul Damar Ramadhan
Composer
PRODUCTION & ENGINEERING
D’MASIV
D’MASIV
Producer

Tekst Utworu

[Verse 1]
Awal ku kenal dirimu, ku yakin kau cinta sejatiku
Ku selalu hilang akal bila ada di dekatmu
Tapi lama-lama ku tersadar akan siapa dirimu
Memang kau bukan yang ku inginkan
[PreChorus]
Jangan kau permainkan
Perasaan tulus dariku
[Chorus]
Ternyata aku yang terlalu baik
Menilai rasa ini terhadapmu
Ternyata kamu terbalik denganku
Kau tak pernah peduli
Kau negatif untukku
[Verse 2]
Kau selalu menghilang di saat-saat ku membutuhkanmu
Kau hanya mencari aku saat kau perlu
Ku tahu ku tak mendengar apa yang orang katakan
Dari dulu lebih baik tinggalkan saja kekasihku
[PreChorus]
Jangan kau permainkan
Perasaan tulus dariku
[Chorus]
Ternyata aku yang terlalu baik
Menilai rasa ini terhadapmu
Ternyata kamu terbalik denganku
Kau tak pernah peduli
Kau negatif untukku
[PreChorus]
Jangan kau permainkan
Perasaan tulus dariku
[Chorus]
Ternyata aku yang terlalu baik
Menilai rasa ini terhadapmu
Ternyata kamu terbalik denganku
Kau tak pernah peduli
Kau negatif untukku
Written by: Nurul Damar Ramadhan
instagramSharePathic_arrow_out

Loading...