Vídeo da música

Apresentado no

Créditos

PERFORMING ARTISTS
Float
Float
Performer
Hotma Simamora
Hotma Simamora
Performer
COMPOSITION & LYRICS
Hotma Simamora
Hotma Simamora
Songwriter
PRODUCTION & ENGINEERING
Hotma Simamora
Hotma Simamora
Producer

Letra

Reka-reka cara 'tuk mulai bicara Sandiwara awali semua cerita Tumbuh sejuta asa di hati Berharap terpenuhi Terbuai paras jelita Suka memang hal yang biasa Janji-janji terucap tanpa sadari Kata hati tak semua didengarkan lagi Waktu berlalu, suka pun jadi Hasrat tuk memiliki Cinta jelita masih di mata Belum turun ke hati Semula indah terasa Mereka seribu rencana Jelita tiada miliki kembaran rasa Cinta hanya di mata Percuma Tiba waktu jelita rasakan jemu Kala itu pura-pura yang terlaku Jemu yang kian terbendung lama Telah mencapai batasnya Terbuai paras menawan baru Suka jadi penyatu Cinta lama berlalu Semula indah terasa Mereka seribu rencana Jemu yang kian terbendung lama Telah mencapai batasnya Cinta jelita hanya di mata Takkan turun ke hati Semula indah terasa Mereka seribu rencana Jelita tiada miliki kembaran rasa Cinta hanya di mata Percuma Suka itu biasa Percuma
Writer(s): Hotma Roni Simamora Lyrics powered by www.musixmatch.com
instagramSharePathic_arrow_out