制作
出演艺人
RAN
表演者
作曲和作词
Passion Vibe
作曲
Anindyo Baskoro
词曲作者
Rayi Putra
词曲作者
Aldhan Prasatya
作曲
Asta Andoko
词曲作者
制作和工程
RAN
制作人
Passion Vibe
制作人
歌词
[Verse 1]
Harusnya cinta tak begini
Tak ada geli-geli di perutku
Bukannya senyum sendiri
Aku malah pusing mikirin kamu
[PreChorus]
Yang sedang bersamanya
Bersandar manja di hangat peluknya
Di saat aku yang juga kau cinta
Harus sembunyi hanya untuk bertemu
[Chorus]
Meski aku ini hanya rahasia
Berbagi waktu dengan dia
Tak ingin semua rahasia, sia
Sia-sia
[Chorus]
Meski aku hanya orang kedua
Berbagi kamu dengan dia
Tak ingin semua rahasia, sia
Sia-sia
[Verse 2]
Lelah
Mencintamu diam-diam
Kadang hati jadi geram
Membayangkan engkau bahagia
[PreChorus]
Saat kau bersamanya
Bersandar manja di hangat peluknya
Di saat aku yang juga kau cinta
Harus sembunyi hanya untuk bertemu
[Chorus]
Oh, meski aku ini hanya rahasia
Berbagi waktu dengan dia
Tak ingin semua rahasia, sia
Sia-sia
[Chorus]
Meski aku hanya orang kedua
Berbagi kamu dengan dia
Tak ingin semua rahasia, sia
Sia-sia
[Bridge]
Baby boo, pilih aku atau dia?
Kehilangan kamu, satu-satunya phobia
Ku bukan simpenan macam uang tabungan
But if you pick me, promise you're my only one, ah
[Chorus]
Lelah jadi rahasia
Cintamu dan dia
Hatiku tak kuasa
Melihat kau dalam peluknya
[Chorus]
Meski aku ini hanya rahasia
Berbagi waktu dengan dia
Tak ingin semua rahasia, sia
Sia-sia
[Chorus]
Meski aku hanya orang kedua
Berbagi kamu dengan dia
Tak ingin semua rahasia, sia
Sia-sia
[Chorus]
Lelah jadi rahasia
Cintamu dan dia (Tak ingin semua rahasia)
Tak ingin semua rahasia, sia
Sia-sia (Sia)
[Outro]
Lelah jadi rahasia
Sia-sia
Tak ingin semua rahasia
Sia-sia
Written by: Aldhan Prasatya, Anindyo Baskoro, Asta Andoko, Passion Vibe, Rayi Putra

