音乐视频

音乐视频

制作

出演艺人
Tulus
Tulus
表演者
作曲和作词
Tulus
Tulus
词曲作者
Ari Renaldi
Ari Renaldi
编曲
制作和工程
Ari Renaldi
Ari Renaldi
制作人

歌词

[Verse 1]
Patah kadang semangat dengan mulut pedas berdebat
Yang hanya lihat salahmu, oh
Gerah kadang pendengar dapat cibiran sang benar
Sinisme bukan untukmu, oh
[Verse 2]
Mereka tak sempurna, sama juga halnya denganmu
Jangan risaukan celamu, oh
Mungkin mereka bulan, tapi ingat, kau matahari
Cahaya mereka darimu
[Chorus]
(Menari, bernyanyi) Lakukan yang kau suka
(Hidupmu) Bukan hidupnya
(Bicara, bersorak, hey) Lakukan yang kau suka
(Hidupmu) Bukan hidupnya
[Verse 3]
Mereka tak sempurna, sama juga halnya denganmu
Jangan risaukan celamu
Mungkin mereka bulan, tapi ingat, kau matahari
Cahaya mereka darimu
[Verse 4]
Buka hatimu, dengar, biar senang beralasan
Kuatkan langkah jiwamu
Waspada yang cemburu, tak semua kutukan berlaku
Kuatkan langkah hatimu
[Chorus]
(Menari, bernyanyi) Lakukan yang kau suka
(Hidupmu) Bukan hidupnya
(Bicara, bersorak, hey) Lakukan yang kau suka
(Hidupmu) Bukan hidupnya, oh
[Bridge]
Buktikan sekarang
Angkat penamu, tulis bila gemar menulis, yeah
Buktikan sekarang
Perkeras suaramu bila gemar bernyanyi
[Chorus]
Yeah, yeah, yeah, yeah, yeah
(Menari, bernyanyi) Lakukan yang kau suka
(Hidupmu) Bukan hidupnya
(Bicara, bersorak, hey) Lakukan yang kau suka
(Hidupmu) Bukan hidupnya
[Chorus]
(Menari, bernyanyi) Lakukan yang kau suka
(Hidupmu) Bukan hidupnya
(Bicara, bersorak, hey) Lakukan yang kau suka
Hidupmu bukan hidupnya
[Outro]
Menari, bernyanyi
Hidupmu
Bicara, bersorak, hey
Hidupmu
Written by: Muhammad Tulus
instagramSharePathic_arrow_out

Loading...